One Day Workshop
Sistem Manajemen Energi ISO 50001 : 2011 (Pengenalan Dan Implementasi)
21 Mei 2015. Epicentrum Walk Office. Jakarta
Latar Belakang
International Organization for Standardization (ISO) tahun 2011 merilis ISO 50001, yaitu sebuah standar untuk sistem manajemen energi yang bertujuan membangun sistem dan proses untuk meningkatkan kinerja, efisiensi, dan konsumsi energi untuk semua jenis dan ukuran organisasi. Pada awalnya, ISO 50001 berasal dari permintaan sebuah lembaga di bawah PBB, yaitu United Nations Industrial Development Organization (UNIDO), akan adanya standar manajemen energi yang berlaku secara internasional.
ISO 50001 dirancang untuk membantu perusahaan agar lebih baik dalam menggunakan aset energinya, mengevaluasi dan memprioritaskan penggunaan teknologi hemat energi, serta efisiensi pada seluruh rantai suplai. ISO 50001 terintegrasi dengan standar manajemen lainnya terutama ISO 14001 dan ISO 9001. ISO 50001 juga menetapkan persyaratan untuk pengukuran, dokumentasi dan pelaporan, desain dan praktek pengadaan untuk peralatan, sistem, proses dan personel yang berkontribusi terhadap kinerja energi.
Materi yang di bahas
Outout Pelatihan
Tujuan
Sasaran Peserta
Praktisi sistem manajemen, Direksi, Manajemen Puncak, Madya, Lini Pertama dan karyawan yang dalam tugasnya berhubungan dengan proses utama dan proses pendukung terkait tata kelola energi.
Nara Sumber
A.H.Mulyanto, SE., M.Si.
Adalah faculty member Astra Management Development Institute (AMDI) PT Astra International,Tbk pada subject Total Quality Management dan Quality Control Circle (1996-1997), Senior Consultant-Quality Management System PT Sucofindo Internasional Konsultan (1998-2003) dan Director pada Subsidiarry Company sebuah BUMN (2010-saat ini). Bersertifikat Internasional IRCA 2245 di bidang Audit Sistem Manajemen. Sejak tahun 2002 menjadi faculty member/ instruktur pada LM FEUI dan Lab. Studi Manajemen FEUI untuk training ISO. Dan juga konsultan Enterprise Risk Management (ERM) untuk pengembangan Pedoman, perancangan struktur organisasi dan SOP di PT Bukit Asam (Persero), Konsultan pengembangan (SOP) untuk penerapan Kode Etik Manajemen Risiko, Konsultan/Instruktur Risk Awareness Building di PT Garuda Indonesia Maintenance Facility Aero Asia (GMFAA) Kantor Pusat, PT PANN Multi Finance (Persero) Tbk.
Investasi
**Sudah termasuk Coffee Break 2X, Makan siang, Seminar kit, Sertifikat ** Biaya Investasi ditransfer ke Bank BCA Cabang Epicentrum Walk A/C. 5055-016515 a.n. PT. Indo Human Resource, bukti transfer di fax ke 021- 29941055
Registrasi & Informasi
Hubungi : Ms. Winda, Ms. Nurhayatin
Telp : (021) 29941058, (021) 29941059, (021) 97430749
Email : winda@corpHR.com, nurhayatin@corpHR.com,